Laporan Kegiatan Seluruh Bidang Harus Secepatnya Dimulai LS Tanggal 20 Desember 2024

Pendidikan121 Dilihat
banner 468x60

 

Bandung, PWPM News.id –  Dinas  Pendidikan  Jabar selain meningkatkan  kualitas perencanaan  dalam program dengan disiplin, tapi juga meningkatkan serapan dalam anggaran, dalam persentase realisasi atas anggaran dalam belanja yang telah di tetapkan dan di pertanggungjawabkan,  jelas kasubag keuangan dinas pendidikan Jabar, Andri Pramana, S. STP., saat di temui media di kantor Dinas Pendidikan Jabar.  ( 6/12).

banner 336x280

” Sudah di  sosialisasikan pada seluruh pemegang kegiatan di dinas pendidikan Jabar, terkait laporan kegiatan akhir tahun 2024, untuk kegiatan yang bersifat  LS harus sudah masuk laporan tanggal 20 Desember bulan ini, dan untuk yang bersifat GU pada tanggal 25 Desember 2024,” jelas andri.

Pengembalian anggaran yang tidak terserap dari kegiatan, melalui prosedur dari BPP ( Bendahara Pengeluaran  Pembantu ), ke BP ( Bendahara Pengeluaran ). Seterusnya dari BP ke RKUD  ( Rekening Kas Umum Daerah ), yang menampung seluruh penerimaan daerah dan membayar seluruh pengeluaran, di lakukan  pada tanggal 31 Desember 2024.

Mudah mudahan tahun ini di atas daya serap tahun kemarin yang mencapai 99, 61 % Dari seluruh kegiatan di Dinas Pendidikan Jabar,  tandasnya pada media.

Untuk anggaran perubahan tidak ada penambahan anggaran, masih sama nilainya dengan yang murni, dan untuk perbelanjaan bisa di  geser pada kepentingan yang lebih urgent. Hal ini guna efisiensi anggaran.

Tanggal 31 November tahun ini  daya serap dinas pendidikan Jabar mencapai 88,61 %, dan semoga dalam waktu yang tinggal hitungan hari menuju  akhir tahun 2024,  daya serap lebih tinggi dari tahun kemarin, ucap kasubag keuangan dinas pendidikan Jabar. (FRD)

 

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *